Profil

LPPP adalah satuan kerja organisasi yang mempunyai tugas melaksanakan, memantau, dan mengevaluasi kegiatan peningkatan dan pengembangan pembelajaran.

Tugas Pokok

  1. Menyusun rencana, program, dan laporan peningkatan dan pengembangan pembelajaran.
  2. Meningkatkan dan mengembangkan pembelajaran.
  3. Mengkoordinasikan pelaksanaan kegiatan peningkatan dan pengembangan pembelajaran.
  4. Memantau dan mengevaluasi peningkatan dan pengembangan pembelajaran.
  5. Memperbaiki proses pembelajaran.
  6. Mengkoordinasikan kegiatan Magang, Kuliah Kerja Nyata, dan Pengenalan Lapangan Persekolahan (PLP) ke panitia.
  7. Mengembangkan Learning Management System (LMS)
  8. Melaksanakan urusan administrasi lembaga.

Struktur

  1. Kepala                  : M. Saufi, M.Pd.
  2. Sekretaris              : Hajjah Rafiah, M.Pd.
  3. Staf                       : Afwina Aziza, S.AP.

Pedoman PLP 2024

Silahkan unduh pedoman PLP 2024 di bawah ini!
DOWNLOAD

Penilaian Mata Kuliah PLP 2024

Silahkan klik link di bawah ini!
Penilaian Mata Kuliah PLP 2024

Laporan PLP 2024

Silahkan unggah laporan PLP 2024 di bawah ini!
Laporan PLP 2024